Senin, 9 Mei 2022 Kepala Stasiun Meteorologi ZAM melakukan koordinasi dengan VTS terkait integrasi aplikasi Sidarma BMKG. Aplikasi Sidarma (Sistem Integrasi Data Radar Cuaca Mandiri) merupakan aplikasi smartphone untuk memantau sebaran awan hujan secara near-realtime dengan menggunakan radar cuaca BMKG. Sehingga masyarakat secara langsung melaui ponsel dapat mengetahui sebaran awan di wilayahnya. Aplikasi ini dapat diunduh di google store untuk pengguna android. (ae)